ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN PEMBERIAN TERAPI AKTIVITAS KELOMPOK STIMULASI SENSORI MENGGAMBAR PADA PASIEN HARGA DIRI RENDAH DI PPSLU DEWANTA RPSDM “MARTANI” CILACAP

Authors

  • Lili Politeknik Yakpermas Banyumas
  • Priyatin Sulistyowati Politeknik Yakpermas Banyumas
  • Roni Purnomo Politeknik Yakpermas Banyumas

DOI:

https://doi.org/10.52488/jnh.v4i2.130

Keywords:

Harga Diri Rendah, TAK, Stimulasi

Abstract

Latar Belakang : Harga diri adalah penilaian pribadi terhadap hasil yang dicapai dengan menganalisa seberapa jauh perilaku memenuhi ideal diri (Yosep, 2011). Tujuan : Untuk mengetahui Asuhan Keperawatan Jiwa dengan Pemberian Terapi Aktivitas Kelompok Stimulasi Sensori Menggambar pada Pasien Harga Diri Rendah. Metode : Jenis studi kasus ini adalah metode deskriptif. Motode studi kasusdeskriptif adalah salah satu jenis penelitian yang tujuannya untuk menyajikan gambaran lengkap mengenai setting sosial atau dimaksudkan untuk eksplorasi dan klarifikasi mengenai suatu fenomena atau kenyataan sosial. Hasil : Tndakan TAK mengambar pada dua responden yaitu, dilakukan TAK selama tiga hari tindakan pada hari pertama resonden belum mampu menceritakan, pada hari ke dua responden pertama mampu menceritakan apa yang digambar lalu pada resonden dua belum mampu menceritakan apa yang digambar. Pada hari ke tiga TAK responden pertama mampu menceritakan apa yang digambar responden dua mampu menceritakan namun dengan singkat. Jadi responden pertama mampu menceritkan apa yang digambar dan renponden dua belum mampu menceritakan dengan detail. Kesimpulan : Evaluasi yang diperoleh dari klien 1 Tn. N yaitu pasien dapat mengungkapkan masalah yang dipendam dan alasan masuk ke Unit Rehabilitasi “Martani” Cilacap.

Author Biographies

Lili, Politeknik Yakpermas Banyumas

Diploma III Keperawatan

Priyatin Sulistyowati, Politeknik Yakpermas Banyumas

Diploma III Keperawatan

Roni Purnomo, Politeknik Yakpermas Banyumas

Diploma III Keperawatan

References

Balitbang Kemenkes RI. (2013). Riset Kesehatan Dasar ; RISKESDAS. Jakarta: Balitbang Kemenkes RI

Damaiyanti, M. (2012). Asuhan Keperawatan Jiwa. Bandung : Rerika Aditama

Dinkes Provinsi Jawa Tengah. (2009). Profil Kesehatan Jawa Tengah. Jawa Tengah : Dinkes Jawa Tengah

Direja, A.H.S. (2011). Buku Ajar Keperawatan Jiwa. Yogyakarta: Nuha Medika

Fajariyah N. (2012). Asuhan Keperawatan Dengan Gangguan Harga Diri Rendah. Jakarta: Trans Info Media

Fitria N. (2009). Prinsip Dasar dan Aplikasi Penulisan Laporan Pendahuluan dan Stategi Pelaksanaan Tindakan Keperawatan. Jakarta : Salemba Medika

Hidayat. (2007). Metode Penelitian Teknik Analisa Data. Jakarta : Salemba Medika

Hendry.(2012). Penderita Gangguan Jiwa di Jawa Tengah. http:/www.kesehatanjiwa.co.id. Diakses pada tanggal 2 november 2018

Keliat, BA. (2004). Keperawatan Jiwa Terapi Aktifitas Kelompok. EGC : Jakarta

-- . (2011). Keperawatan Kesehatan Jiwa Komunitas. Jakarta : EGC

Keliat, BA & Pawirowiyono, Akemat. (2013). Keperawatan Jiwa Terapi Aktivitas kelompok. Jakarta : Penerbit Buku Kedokteran EGC

Keliat, BA. & Akemat. (2005). Keperawatan Jiwa : Terapi Aktivitas Kelompok. Jakarta : EGC

Keliat BA , Panjaitan , & Helena. (2005). Proses Keperawatan Kesehatan Jiwa. Jakarta : EGC

Kusumawati, F, & Yudi, H. (2010). Buku Ajar Keperawatan Jiwa. Jakarta : Salemba Medika

Moeleng. (2009). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung : PT. Remaja Rosdakarya

Muhith, A.(2015). Pendidikan Keperawatan Jiwa (Teori dan Aplikasi). Yogyakarta : And

Notoatmodjo, S. (2005). Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta : Rineka Cipta

-- . (2010). Promosi Kesehatan dan Ilmu Perilaku. Jakarta : Rineka Cipta

Nursalam. (2011). Proses dan Dokumentasi Keperawatan, Konsep dan Praktek. Jakarta : Salemba Medika

Purwaningsih & Karlina. (2010). Asuhan Keperawatan Jiwa. Cetakan II. Yogyakarta : Nuha Medika.

Potter & Perry.(2011).Fundamental Of Nursing :Conse, Proses and Practive. Edisi 7.Vol.3, Jakarta : EGC

Riyadi & Purwanto.(2009). Asuhan Keperawatan Jiwa. Yogyakarta : Graha ilmu

Ruspawan. (2011). Gambaran Melakukan Kegiatan pada Klien dengan Harga Diri Rendah Sebelum diberikan Terapi Kreasi Seni Menggambar. Skripsi. Tidak dipublikasikan. Jakarta: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Airlangga;

Setyoadi.(2011). Terapi Modalitas Keperawatan Pada Klien Psikogeriatrik. Jakarta : Salemba Medika

Stuart, G.W.(2009). Buku Saku Keperawatan Jiwa. Edisi 5. Jakarta : EGC

Suliswati.(2005). Konsep Dasar Keperawatan Kesehatan Jiwa. Jakarta : EGC

Videbeck.(2008). Buku Ajar Keperawatan Jiwa. Jakarta : Penerbit Buku Kedokteran EGC.362.

Yosep.(2007). Keperawatan jiwa. Edisi 1. Jakarta : Refika Aditama

---. (2009). Keperawatan Jiwa. Refika Aditama. Bandung

---.(2011). Keperawatan Jiwa. Edisi 4. Jakarta : Refika Aditama

Downloads

Published

2021-05-04

How to Cite

Antika, I., Sulistyowati, P., & Purnomo, R. . (2021). ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN PEMBERIAN TERAPI AKTIVITAS KELOMPOK STIMULASI SENSORI MENGGAMBAR PADA PASIEN HARGA DIRI RENDAH DI PPSLU DEWANTA RPSDM “MARTANI” CILACAP. Journal of Nursing and Health, 4(2), 80-91. https://doi.org/10.52488/jnh.v4i2.130

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.