FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KECEMASAN PADA ANAK USIA PRASEKOLAH AKIBAT HOSPITALISASI DI RSUD SELE BE SOLU KOTA SORONG
Keywords:
Kecemasan, Prasekolah, HospitalisasiAbstract
Latar belakang: Anak usia prasekolah yang mengalami hospitalisasi dapat menimbulkan kecemasan. Diperkirakan 35 per 100 anak menjalani hospitalisasi, dan 45% diantaranya mengalami kecemasan. Tujuan penelitian: Untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan kecemasan pada anak usia prasekolah akibat hospitalisasi di RSUD Sele Be Solu Kota Sorong.Metode penelitian: Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan rancangan cross sectional. Populasi penelitian adalah anak usia prasekolah yang dirawat di ruang anak RSUD Sele Be Solu sebanyak 43 orang. Sampel penelitian diambil berdasarkan total sampling yaitu 43 orang, Penelitian ini dilakukan di RSUD Sele Be Solu Kota Sorong pada tanggal Agustus-September 2019. Hasil penelitian: Hasil uji Kolmogorov Smirnov menunjukkan bahwa ada hubungan yang signifikan antara faktor lama rawat (p = 0,003), peran orang tua (p = 0,000), dan tidak ada hubungan jenis kelamin dengan kecemasan (p = 0,255). Hasil uji sommer’d & Gamma menunjukkan bahwa ada hubungan signifikan antara pendidikan orang tua dengan kecemasan pada anak usia prasekolah akibat hospitalisasi di RSUD Sele Be Solu Kota Sorong (p = 0,000).Kesimpulan: Ada hubungan antara lama rawat, peran orang tua, pendidikan orang tua dengan kecemasan anak usia prasekolah akibat hospitalisasi di RSUD Sele Be Solu Kota Sorong, dan tidak terdapat hubungan jenis kelamin dengan kecemasan anak usia prasekolah akibat hospitalisasi di RSUD Sele Be Solu Kota Sorong.
Kata kunci : Kecemasan, Prasekolah, Hospitalisasi
Downloads
References
Alimul., 2012. Pengantar ilmu keperawatan anak I. Jakarta: Salemba Medika.
Arysetyono., 2009. Pengaruh tingkat pendidikan orang tua terhadap pola asuh anak pada masyarakat desa Cmpurejo Kecamatan Boja Kabupaten Kendal. Skripsi. Universitas Indonesia.
Asdianty., 2017. Hubungan dukungan keluarga dengan tingkat kecemasan anak prasekolah yang menjalani hospitalisasi di RSKIA PKU Muhammadiyah di Kota Gede. Skripsi. Fakultas Ilmu Keperawatan. Universitas Aisyiyah Yogyakarta.
Biyanti., 2012. Hubungan serta peran orang tua dengan dampak kecemasan hospitalisasi pada anak prasekolah di RSUD RA KARTINI JEPARA. Tesis. Fakultas Keperawatan Program Studi Magister. Universitas Indonesia.
Bossert., 2010. Factors influcing the coping of hospitalized school-age children. Journal Of Pediatric Nursing, 9(50: 299-306.
Doto., 2016. Pengaruh terapi bercerita terhadap tingkat kecemasan anak usia prasekolah akibat hospitalisasi di RSUD Kota Madiun. Skripsi. Program Studi Keperawatan. Stikes Bhakti Husada Mulia Madiun.
Irawan., 2012. Hubungan jenis kelamin anak usia prasekolah dengan tingkat kecemasan akibat hospitalisasi di ruang rawat inap C rumah sakit Wava Husada Kepanjen. Skripsi. Fakultas Ilmu Kesehatan. Universitas Muhammadiyah Malang.
Kemenkes., 2015. Profil Kesehatan Indonesia. Jakarta: Kementerian Kesehatan RI.
Kingery & Ginsburg., 2014. Analisis Gender & Transformasi Sosial, Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Kurniawan., 2014. Hubungan tingkat pendidikan orang tua dengan kecemasan anak usia prasekolah akibat hospitalisasi di BRSD RAA Soewonso Pati. Jurnal Keperawatan Vol. 1 No. 2
Melinda., 2010. The effective parenting tip bijak memahami anak sejak lahir sampai usia enam tahun. Jakarta: Anak Prestasi Pustaka
Ramdaniati., 2011. Hubungan jenis kelamin dengan kecemasan pada anak usia prasekolah yang mengalami hospitalisasi di ruang rawat anak RSUD BLUD Dr. Slamet Garut. Tesis. Fakultas Keperawatan. Universitas Indonesia
Ronald., 2012. Seri Psikologi Anak: Peran Orang Tua Dalam Meningkatkan Kualitas Hidup, Mendidik Dan Mengembangkan Moral Anak. Bandung: CV Yrama Widya.
Sari & Sulisno., 2012. Hubungan kecemasan ibu dengan kecemasan anak saat hospitalisasi anak. di Ruang Anggrek RSUD Ambarawa. Skripsi. Progran Studi Ilmu Keperawatan, Universitas Diponegoro.
Sari., 2017. Kecemasan anak hospitalisasi. Jurnal kesehatan Kusuma Husada, 146.
Small, L, Melnyk, B,M, & Arcoleo., 2009. The effects of gender in the coping outcomes of young children following an unanticipated critical care hospitalization. Journal for Specialisis in Pediatric Nursing.
Stubbe, D. A., 2008. A focus on reducing anxiety in children hospitalized for cancer and deverse pediatric medical disease through a self-enganging art therapy. Dissertation. The Faculty of the school of Professional Psychology Chestnut Hill Collage.
Suriani & Faridah., 2010. Hubungan dukungan keluarga dengan tingkat kecemasan hospitalisasi anak usia prasekolah di RS TNI AL Dr Ramelan Kota Surabaya. Jurnal infokes Stikes Insan Unggul Surabaya 1, 11-20
Unicef., 2013. United Nations Children’s Fund. (online), (http://www.unicef. Org/dprk/unicef-factsheet).
WHO., 2015. Center for Disease and Control Prevention. Worldwide Privalence of Hospitalisasion. ISBN 978 92 4 159665 7.
Wong., 2009. Buku Ajar Keperawatan Pediatrik Volume 2. Jakarta: EGC.
Wong., 2012. Buku Ajar Keperawatan Pediatrik Volume 6. Jakarta: EGC.
Wulandari, & Ernawati., 2016. Buku Ajar Keperawatan Anak. Yogyakarta : Pustaka pelajar.
Yolanda., 2017. Hubungan peran orang tua dengan tingkat kecemasan anak usia prasekolah (3-6 tahun) yang mengalami hospitalisasi di RSUD Kota Madiun, skirpsi. Program Studi Keperawatan. Stikes Bhakti Husada Mulia, Madiun.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Lilyana Kidi Atawatun, Dirgantari Pademme, Triani Banna
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.